Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Troubleshooting - Mengenal komponen PC

Gambar
1.JENIS PC TOWER DAN DESKTOP A.TOWER 1.Ruangan dalam casing luas 2.Mudah dalam penambahan komponen 3.Bahan dan bentuk bervariasi B.DESKTOP 1.Ruangan dalam casing sempit 2.Sulit dalam oenambahan komponen 3.Bahan dan bentuk tidak bervariasi 2.Komponen  Dasar  PC Cassing, motherboard, prosessor, memori, harddisk, ploppy drive,  CD-ROM / DVD-ROM drive, kartu add-on (kartu grafis, kartu suara, modem internal ),  monitor,  mouse dan keyboard. Cassing Fungsi Casing komputer adalah digunakan sebagai rumah untuk pemasangan  perangkat keras komputer  dan untuk melindungi komponen yang ada didalam casing dari debu, panas, air, atau kotoran lainnya pada saat bekerja dan melindungi dari benturan-benturan fisik. Keterangan Gambar Komponen PC Warna Kabel Power Supply Secara  standard warna kabel tersebut menentukan besarnya tegangan serta kuat arus  yaitu : Tabel Komponen PC Letak komponen Pada PC Lokasi Konektor PC Lokasi K